Contoh surat lamaran training di hotel dalam bahasa inggris

Ketika kamu ingin bekerja di bidang perhotelan tentunya kamu harus memiliki riwayat pendidikan yang berhubungan dengan perhotelan. Dan untuk melamar pekerjaan kamu juga membutuhkan surat lamaran traning di hotel dalam bahasa inggris. Surat lamaran ini dibuat dengan tujuan agar kamu bisa mendapatkan karir yang bagus di dunia perhotelan.

Kenapa harus membuat surat lamaran traning di hotel dalam bahasa inggris? Karena umumnya industri perhotelan tamu yang datang tidak hanya dari Indonesia, pastinya akan ada tamu dari luar negeri yang menginap di hotel.

Sehingga pembuatan surat lamaran kerja di hotel dalam bahasa Inggris bisa membuktikan kepada HRD. Bahwa kamu memiliki salah satu kemampuan atau keahlian yang dibutuhkan di bidang perhotelan, salah satunya adalah memiliki kemampuan berbahasa inggris.

Jadi untuk kamu yang merupakan lulusan pendidikan perhotelan, dan membutuhkan contoh surat lamaran traning di hotel dalam bahasa inggris kamu bisa simak beberapa contoh yang kamu berikan disini.

Kemampuan yang harus dikuasai untuk Bekerja di Hotel

Untuk bekerja di industri perhotelan tentunya kamu harus memiliki kriteria tertentu. Dan beberapa kemampuan yang harus dikuasai untuk bekerja di hotel adalah sebagai berikut :

Memiliki Skill Komunikasi yang baik

Kamu harus memiliki kemampuan komunikasi yang baik, baik dari kesopanan ataupun keramahan terhadap tamu hotel atau sesama rekan kerja dan kepada atasan.

Multitasking

Kamu juga harus memiliki skil multitasking, dimana kamu harus bisa mengerjakan dan menangani kegiatan atau kejadian yang berhubungan dengan industri perhotelan.

Memiliki Kemampuan Bahasa Asing

Karena saat bekerja di hotel seperti dijelaskan di atas, nantinya kamu tidak hanya akan bertemu dengan tamu lokal saja, pasti akan ada tamu menginap dari luar negeri. Sehingga skill komunikasi dan memiliki kemampuan bahasa asing yang baik juga harus kamu miliki. Dengan memiliki skil komunikasi dengan bahasa asing, terutama bahasa inggris. Pastinya kamu akan diprioritaskan untuk bisa menempati posisi yang ingin kamu lamar.

Dan cara mengasah kemampuan bahasa inggris paling cepat dan mudah, bisa kamu lakukan dengan mengikuti kursus bahasa inggris di jagobahasa.

Contoh Surat Lamaran Training di Hotel

Untuk bisa bekerja di perhotelan, atau pekerjaan manapun pastinya kita harus mengirimkan surat lamaran kerja. Dan terutama untuk industri perhotelan, surat lamaran kerja dalam bahasa inggris akan lebih diminati dan diunggulkan dimata HRD.

Berikut ini ada beberapa contoh surat lamaran training di hotel dalam bahasa inggris yang bisa kamu jadikan sebagai referensi :

Contoh Surat Lamaran Training di Hotel 1

Dear Sir/Madam,

I am writing to express my interest in joining your hotel for a training program. I am a recent graduate from XYZ University, where I studied hospitality management. I believe that participating in a training program at your hotel will provide me with valuable hands-on experience and help me develop the skills necessary for a successful career in the hospitality industry.

I am a hardworking and dedicated individual, with excellent communication skills and a strong desire to learn. I am confident that I will be able to contribute to the success of your hotel and I am eager to begin my career in the industry.

I would be grateful if you could consider my application and provide me with the opportunity to join your training program. I am available to start immediately and I am looking forward to hearing from you.

Sincerely,

[Your Name]

Contoh Surat Lamaran Training di Hotel 2

Dear [Employer],

I am writing to apply for the training program at your hotel. I am currently studying [major] at [University] and am eager to gain practical experience in the hospitality industry.

I am a responsible and motivated individual with a passion for providing excellent customer service. I have experience working in the food and beverage industry, and I am confident that the training program at your hotel will provide me with the skills and knowledge necessary to succeed in this field.

I am available to start the training program immediately, and I am willing to work flexible hours to complete the program. I am eager to learn from your experienced staff and contribute to the success of your hotel.

Thank you for considering my application. I look forward to the opportunity to discuss further how I can contribute to your team.

Sincerely,

[Your Name]

Contoh Surat Lamaran Training di Hotel 3

Dear [Hotel Manager],

I am writing to apply for the training program at your hotel. As a recent graduate of [University] with a degree in Hospitality Management, I am eager to gain practical experience in the industry and develop my skills in a professional setting.

I am a hardworking and dedicated individual with a strong commitment to providing excellent customer service. I have experience working in a hotel setting, and I am confident that the training program at your hotel will provide me with the opportunity to learn from experienced professionals and apply my knowledge in a real-world setting.

I am available to start the training program immediately, and I am willing to work flexible hours to complete the program. I am eager to contribute to the success of your hotel and learn from your experienced staff.

Thank you for considering my application. I look forward to the opportunity to discuss further how I can contribute to your team.

Sincerely,

[Your Name]